Subscribe:
-WELCOME TO ANDI GILANG P BLOGSPOT-

Selasa, 06 September 2016

Cara Menginstal Arduino IDE 1.6.11 beserta shortcut.

1. Kunjungi alamat  https://www.arduino.cc/en/Main/Software untuk mengunduh Software Arduino IDE 1.6.12.
2. Kemudian Klik yang ada di lingkaran Merah untuk Mendownload Software.
3. Setelah Proses Downloading selesai Lalu klik open pada taskbar.
4. Setelah mengeklik open maka akan muncul Window seperti dibawah ini.
5. Kemudian klik kiri, lalu akan muncul Window seperti dibawah ini.




 6. Kemudian klik "Arduino.exe". Maka akan muncul Window seperti dibawah ini.

7. Tunggu hingga selesai. maka akan muncul window seperti dibawah ini.
8. Kemudian klik RUN dan tunggu beberapa saat.


9. Setelah Mmuncul gambar diatas. Maka software berhasil di Instal.





10. Untuk menambahkan Shortcut di desktop buka file download. kemudian klik kanan.




 11. Setelah klik kanan maka akan muncul seperti gambar di atas. lalu klik extract here. tunggu beberapa saaat.

12. Klik Folder yang dilingkari Merah. Seperti gambar diatas. kemudian akan muncul Window seperti dibawah ini.
13. Kemudian klik kanan pada Icon yang diberi tanda panah berwarna Merah.
14. Setelah di klik kanan kemudian pilih send to desktop.



15. Arduino IDE 1.6.12 Berhasil di instal dan shortcut berhasil dipasang pada Desktop.

 - Selamat Mencoba -
By: Andi GIlang P
SMK LEONARDO KLATEN

1 komentar: